Lokasi & Kontak

Sejarah

Selabintana terletak dikaki Gunung Gede - Pangrango, 7 kilometer disebelah utara kota Sukabumi. Ditemukan oleh seorang berkembangsaan Belanda, bernama AAE Lenne (1853 - 1916). Hotel ini dibangun pada tahun 1900 - an hingga kini masih menjadi ikon kota Selabintana. Wisatawan akan mendapatkan jejak sejarah peninggalan Belanda dengan latar belakang Gunung Gede - Pangrango.

Pada masa pemerintahan Belanda Sukabumi terkenal sebagai tempat Peristirahatan bagipetinggi perkebunan belanda. Pada saat itu belanda menjadikan Sukabumi sebagai pusat perkantoran untuk mengurus perkebunan yang tersebar di beberapa tempat.

Kirim Pesan

Nama*
Alamat Email*
Nomor Telepon*
Pesan*
Refresh

Lokasi & Kontak

Alamat

Jl. Selabintana KM 7 Sukabumi, Jawa Barat - Indonesia

Kontak

Telephone : (0266) 221 501

Fax : (021) 223 383

E-mail : admin@hotelselabintana.com

Media Sosial